Resep dan Cara Memasak Sate Cumi. Kali ini kita akan membuat masakan cumi dengan cara agak lain dari biasanya, yaitu dibuat sate. Bahan utama ya...tetap cumi, cuman pada resep ini cuminya dibuat sate. Silahkan disimak...
Resep dan Cara Memasak Sate Cumi
Bahan yang dibutuhkanDemikian sajian resep cumi kali ini, silahkan dicoba untuk dihidang dan disantap bersama keluarga. Semoga anda bisa menikmati...Cara Memasak sate cumi
- Cabe Rawit merah 3 biji
- Ketumbar 1/2 sendok teh
- Saos Tomat 5 sendok makan
- Kecap Manis Bango 6 sendok makan
- Penyedap 1/2 sendok teh
- Garam 1/4 sendok teh
- Daun Jeruk 5 lembar
- Cumi basah 1/2 kilo di potong bulat bulat
- 5 siung Bawang Putih
- 1 buah Bombay
- Serai 1 batang (memarkan)
- 1 sendok makan Air Asam Jawa
- Gula merah jawa 100 gr
- Minyak Goreng 3 sendok makan
- Tumis semua bumbu halus, masukkan sereh dan daun jeruk.
- Setelah harum beri sedikit air.
- Masukkan cumi yang sudah di potong-potong.
- Setelah setelah bumbu tercampur rata, segera matikan kompor.
- Segera tusuk-tusuk dengan tusukan sate dan bakar hingga warna kecoklatan.
- Siap di sajikan.., supaya lebih segar bisa di tambahkan potongan irisan nanas.